AUTOBIOGRAFI
Nama lengkap saya sri devi
anjarsari. Saya biasa di panggil devias ,nama sri devi di beri oleh mamah saya
karena mamah saya menyukai film india dan anjarsari diberikan oleh bapa saya
karena bapa saya berasal dari banjar sari .saya lahir pada tanggal 13 april
1996 di bekasi.
nama bapa saya agus wahyudin dan nama ibu saya ukin .bapa saya seorang
wirausahawan, sedangkan ibu saya ibu
rumah tangga . saya merupakan anak satu-satunya dari ibu dan bapa saya
hobi saya memotret dan mengabadikan setiap moment yang menurut saya
penting contohnya seperti mengabadikan kebersamaan saya dengan kawan-kawan saya
, keluarga saya atau orang – orang yang saya sayangi.
Dari kecil saya ingin sekali menjadi photografer atau ingin sekali
berkerja di lapangan dengan menggunakan camera .
Saya bersekolah di TK islam nurul huda , kemudian setelah lulus TK saya
melanjutkan ke SDN BEKASI JAYA IV , SMP 18 BEKASI dan SMA MANDALAHAYU 304
BEKASI .
Ada satu hal yang saya nikmati yaitu menjadi diri saya sendiri yang .
saya sangat bersyukur dengan apa yang saya miliki saat ini . saya selalu
melakukan sesuatu yang menurut saya itu bisa membuat saya nyaman .
Saya sangat mengidolakan bapak mario teguh dan raditya dika , saya
mengidolakan mereka karena mereka selalu menganggap bahwa tidak ada masalah
tanpa solusi dan saya berharap semoga kelak saya akan menjadi seperti mereka
yang menganggap bahwa hidup ini indah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar